TEKNOLOGI BAHAN 1: Pengantar Material Bangunan Sipil
Rp60.000
Kategori/Genre:
Pendidikan|
Sinopsis:
Pemahaman tentang teknologi bahan merupakan fondasi penting dalam dunia kontruksi. Mahasiswa Teknik sipil dan vokasi tidak hanya dituntut menguasai teori, tetapi juga mampu menghubungkan konsep dengan praktik di lapangan.